Sign In

september 2025


Perkuat Sinergi Dewan Pengawas Syariah dalam Pengembangan Ekonomi dan Keuangan Syariah, OJK Gelar Pertemuan Tahunan (Ijtima’ Sanawi) DPS Tahun 2025

OJK menegaskan komitmennya dalam memperkuat peran DPS untuk mendukung pertumbuhan industri jasa keuangan syariah yang inovatif dan berkelanjutan, yang diwujudkan melalui Pertemuan Tahunan (Ijtima' Sanawi) DPS ke-21 Tahun 2025, di Jakarta, Jumat (26/9).


Perkuat Sinergi Dewan Pengawas Syariah dalam Pengembangan Ekonomi dan Keuangan Syariah, OJK Gelar Pertemuan Tahunan (Ijtima’ Sanawi) DPS Tahun 2025

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK Friderica Widyasari Dewi, menekankan pentingnya inovasi dalam menjawab tantangan literasi, inklusi, dan pelindungan konsumen.


Pemulangan dan Penangkapan Tersangka DPO Kasus Investree

Dalam proses penegakan hukum, Penyidik OJK berkoordinasi dengan Kejaksaan Agung RI dalam menjerat tersangka dengan ancaman pidana penjara paling singkat 5 tahun dan paling lama 10 tahun.


Pemulangan dan Penangkapan Tersangka DPO Kasus Investree

Tersangka melakukan penghimpunan dana masyarakat secara melanggar ketentuan perundang-undangan pada periode Januari 2022 hingga Maret 2024 mencapai setidaknya Rp2,7 triliun.


Pemulangan dan Penangkapan Tersangka DPO Kasus Investree

OJK bersama Kepolisian ​Negara RI, serta sejumlah kementerian dan lembaga terkait berhasil memulangkan dan menahan Sdr. AAG, mantan Direktur PT Investree Radhika Jaya, yang diduga melakukan penghimpunan dana masyarakat tanpa izin OJK, Jumat (25/9).


Juda Agung Diangkat Sebagai Anggota Dewan Komisioner OJK Ex-officio Bank Indonesia

Juda Agung ditetapkan menjadi Anggota Dewan Komisioner OJK Ex-officio Bank Indonesia berdasarkan Keputusan Presiden RI Nomor 72/P Tahun 2025 tentang Penggantian Anggota Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan Ex-officio dari Bank Indonesia.


Juda Agung Diangkat Sebagai Anggota Dewan Komisioner OJK Ex-officio Bank Indonesia

Deputi Gubernur Bank Indonesia, Juda Agung, dilantik sebagai Anggota Dewan Komisioner OJK Ex-officio Bank Indonesia, pengucapan sumpah jabatan Juda dilakukan di hadapan Ketua Mahkamah Agung RI Sunarto di Gedung MA Jakarta, Selasa (23/9).


Pentingnya Generasi Muda Pahami Investasi di Pasar Modal, OJK Gelar Sosialisasi dan Edukasi Pasar Modal Terpadu (SEPMT) di Samarinda

OJK bersama SRO serta Asosiasi terus mendorong peningkatan literasi dan inklusi pasar modal kepada generasi muda di daerah dengan menggelar Sosialisasi dan Edukasi Pasar Modal Terpadu (SEPMT) 2025 di Samarinda, Kalimantan Timur pada 10–12 September 2025.


Pentingnya Generasi Muda Pahami Investasi di Pasar Modal, OJK Gelar Sosialisasi dan Edukasi Pasar Modal Terpadu (SEPMT) di Samarinda

Kepala Eksekutif Pengawas Inovasi Teknologi Sektor Keuangan, Aset Keuangan Digital, dan Aset Kripto OJK Hasan Fawzi menyampaikan pentingnya pemahaman literasi keuangan bagi generasi muda untuk menyiapkan masa depannya.


OJK: Kinerja Industri Jasa Keuangan Syariah Tumbuh Positif

Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK Dian Ediana Rae mengatakan kinerja industri jasa keuangan syariah nasional terus menunjukkan kinerja positif, dalam pertemuan dengan kalangan pengusaha dan industri perbankan syariah di Provinsi Aceh, Sabtu (30/8).


Stabilitas Sektor Jasa Keuangan Terjaga di Tengah Dinamika Global dan Domestik

Rapat Dewan Komisioner Bulanan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada 27 Agustus 2025 menilai stabilitas Sektor Jasa Keuangan (SJK) tetap terjaga di tengah dinamika global dan domestik.

Otoritas Jasa Keuangan

Gedung Sumitro Djojohadikusumo
Jalan Lapangan Banteng Timur 2-4 Jakarta 10710 Indonesia

Hubungi Kami

(021) 2960 0000
157
humas@ojk.go.id
081 157 157 157

Artikel GPR

Copyright Otoritas Jasa Keuangan 2024 | Peta Situs | Syarat dan Kondisi