OJK Kembali Gelar Pertemuan dengan Lender Dana Syariah Indonesia
OJK kembali mengundang kelompok pemberi dana atau lender Dana Syariah Indonesia (DSI) untuk membahas perkembangan pengembalian dana para lender yang telah dijanjikan pengurus DSI, di Kantor OJK, Jakarta, Selasa (30/12).
OJK Kembali Gelar Pertemuan dengan Lender Dana Syariah Indonesia
Pertemuan yang kedua dengan perwakilan lender DSI ini merupakan bentuk komitmen OJK sebagai otoritas yang memiliki kewenangan dalam melindungi konsumen.
Pasar Modal Indonesia Menguat dan Berintegritas Sepanjang 2025, Penutupan Perdagangan Bursa Efek Indonesia Tahun 2025
OJK bersama SRO mengajak seluruh pemangku kepentingan terus memperkuat sinergi dengan Pemerintah, industri, dan masyarakat guna mendukung program strategis nasional serta mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia yang kuat, inklusif, dan berkelanjutan.
Pasar Modal Indonesia Menguat dan Berintegritas Sepanjang 2025, Penutupan Perdagangan Bursa Efek Indonesia Tahun 2025
OJK bersama Self-Regulatory Organization (SRO) menggelar Penutupan Perdagangan Bursa Efek Indonesia 2025 di Jakarta, Selasa (30/12).
Pasar Modal Indonesia Menguat dan Berintegritas Sepanjang 2025, Penutupan Perdagangan Bursa Efek Indonesia Tahun 2025
OJK mencatat kinerja Pasar Modal Indonesia yang solid, berintegritas, dan berdaya tahan sepanjang 2025, meskipun dihadapkan pada dinamika global berupa ketidakpastian kebijakan moneter, tensi geopolitik, tekanan dan sentimen perdagangan pada awal tahun.
OJK dan KSEI Integrasikan Sistem Perizinan Produk Investasi Reksadana
Peluncuran Sistem Terintegrasi Pendaftaran Produk Investasi OJK-KSEI dilakukan oleh Kepala Eksekutif Pengawas Pasar Modal, Keuangan Derivatif, dan Bursa Karbon OJK Inarno Djajadi dan Direktur Utama PT KSEI Samsul Hidayat, di Jakarta, Senin (22/12).
OJK dan KSEI Integrasikan Sistem Perizinan Produk Investasi Reksadana
Integrasi SPRINT OJK dan SPEK KSEI menjadi langkah nyata untuk membangun pasar modal yang modern dengan cara kerja yang lebih efisien dan peningkatan kualitas layanan bagi industri dan masyarakat.
OJK dan Kemenko PMK Gelar Edukasi Keuangan Perkuat Peran Perempuan dalam Kesejahteraan Keluarga
OJK bersama Kemenko PMK RI menggelar Kegiatan Edukasi Keuangan dalam rangka Hari Ibu bertema "Financial Planning for Women: Perempuan Merencanakan, Perempuan Berinvestasi" di Jakarta, Senin (22/12).
OJK dan KSEI Integrasikan Sistem Perizinan Produk Investasi Reksadana
OJK bersama PT Kustodian Sentral Efek Indonesia meluncurkan penyatuan SPRINT OJK dengan SPEK KSEI sebagai upaya menyederhanakan proses, meningkatkan kepastian layanan, dan memperkuat tata kelola pendaftaran produk investasi reksadana.
OJK dan Kemenko PMK Gelar Edukasi Keuangan Perkuat Peran Perempuan dalam Kesejahteraan Keluarga
Kepala Eksekutif Pengawas PEPK OJK Friderica Widyasari Dewi dalam sambutannya mengatakan edukasi keuangan masyarakat harus diarahkan pada peningkatan kesejahteraan keuangan (financial health).
OJK Resmikan Pembentukan Departemen Pengembangan UMKM dan Syariah serta Direktorat Pengawasan Perbankan Digital
Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK, Dian Ediana Rae, menyampaikan bahwa pembentukan departemen baru ini merupakan komitmen nyata OJK dalam mendukung pemerintah memajukan UMKM sebagai salah satu flagship OJK.
OJK Resmikan Pembentukan Departemen Pengembangan UMKM dan Syariah serta Direktorat Pengawasan Perbankan Digital
OJK resmi membentuk Departemen Pengaturan dan Pengembangan UMKM dan Keuangan Syariah serta melakukan pengalihan pengawasan Bank Digital dengan membentuk Direktorat Pengawasan Perbankan Digital yang akan dimulai secara efektif pada tahun 2026.
OJK Raih Predikat Badan Publik Terbaik Nasional 2025
Penghargaan tersebut diserahkan oleh Ketua Komisi Informasi Pusat (KIP) Donny Yoesgiantoro kepada Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi dan Pelindungan Konsumen OJK Friderica Widyasari Dewi.
OJK Raih Predikat Badan Publik Terbaik Nasional 2025
OJK juga meraih penghargaan sebagai badan publik terbaik kedua untuk kategori Lembaga Negara/Lembaga Pemerintah Non Kementerian (LN/LPNK) dengan nilai total sebesar 98,70 poin.
OJK Raih Predikat Badan Publik Terbaik Nasional 2025
OJK terpilih menjadi Badan Publik Terbaik Nasional dalam Anugerah Keterbukaan Informasi Publik Tahun 2025 dan memperoleh penghargaan Arkaya Wiwarta Prajanugraha, Senin (15/12).
OJK Meresmikan Program Dukungan Asuransi dalam Penguatan Ekosistem Penyelenggaraan Pinjaman Daring
Kepala Eksekutif Pengawas PPDP OJK Ogi Prastomiyono menyampaikan keberadaan asuransi pun diharapkan dapat meningkatkan kepercayaan masyarakat dan mendorong pertumbuhan industri Pindar yang sehat, berintegritas, dan berkelanjutan.
OJK Meresmikan Program Dukungan Asuransi dalam Penguatan Ekosistem Penyelenggaraan Pinjaman Daring
OJK meresmikan program dukungan asuransi sebagai upaya memperkuat ekosistem dan memitigasi risiko dalam industri Layanan Pendanaan Bersama Berbasis Teknologi Informasi (LPBBTI) atau Pinjaman Daring (Pindar), di Jakarta, Selasa (16/12).
OJK Meresmikan Program Dukungan Asuransi dalam Penguatan Ekosistem Penyelenggaraan Pinjaman Daring
Kepala Eksekutif Pengawas PVML OJK, Agusman, menyampaikan bahwa program dukungan asuransi bagi industri Pindar memiliki manfaat penting bagi keberlanjutan industri Pindar dalam memitigasi risiko.
Penguatan Penetrasi Sektor Perasuransian, Penjaminan dan Dana Pensiun Syariah, Peluncuran Buku Khutbah Syariah Muamalah PPDP
OJK telah meluncurkan Buku Khutbah Syariah Muamalah PPDP bersama asosiasi industri PPDP Syariah dan Dewan Masjid Indonesia di Jakarta, Senin (15/12) untuk meningkatkan literasi dan inklusi keuangan syariah melalui pendekatan kultural dan keagamaan.
Sektor Jasa Keuangan yang Stabil Mendukung Pertumbuhan Ekonomi yang Lebih Optimal dan Berkelanjutan
Rapat Dewan Komisioner Bulanan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada 27 November 2025 menilai stabilitas Sektor Jasa Keuangan (SJK) tetap terjaga, Jumat (11/12).
Penguatan Penetrasi Sektor Perasuransian, Penjaminan dan Dana Pensiun Syariah, Peluncuran Buku Khutbah Syariah Muamalah PPDP
Ketua Dewan Komisioner OJK Mahendra Siregar, dalam sambutannya menyampaikan bahwa inisiatif ini sejalan dengan komitmen OJK dalam memperkuat ekosistem keuangan syariah nasional secara menyeluruh.
Pentingnya Nilai Integritas Bagi Generasi Muda, OJK Gelar Kuliah Umum di Universitas Negeri Yogyakarta
OJK gelar kegiatan kuliah umum dengan tema “Generasi Muda dan Good Governance: Fondasi Sektor Jasa Keuangan yang Bersih dan Akuntabel", dalam memperingati Hakordia 2025 yang digelar di Universitas Negeri Yogyakarta, Yogyakarta, Rabu (10/12).
OJK dan Kemenkeu Perkuat Peran Pemeringkat Kredit Alternatif Dorong Inklusi dan Pendalaman Pasar, OJK–Kemenkeu Gelar Webinar Penguatan Peran Pemeringkat Kredit Alternatif
OJK terus memperluas akses pembiayaan dan mendorong pendalaman pasar keuangan melalui pemanfaatan Pemeringkat Kredit Alternatif (PKA) khususnya bagi pelaku UMKM.
OJK Dorong Kontribusi Industri Jasa Keuangan Pada Program Pemerintah, Dialog Akhir Tahun OJK dengan Industri Jasa Keuangan
OJK mengajak seluruh pelaku industri jasa keuangan terus meningkatkan ketangguhan, memperkuat komitmen, memberikan layanan yang inklusif, berkelanjutan dan berorientasi pada kepentingan masyarakat.
OJK Dorong Kontribusi Industri Jasa Keuangan Pada Program Pemerintah, Dialog Akhir Tahun OJK dengan Industri Jasa Keuangan
OJK gelar acara Dialog OJK dengan Industri Jasa Keuangan di Jakarta, Kamis (4/12) mendorong IJK terus memperkuat kinerjanya agar semakin tangguh menghadapi berbagai gejolak perekonomian dan berkontribusi dalam mendorong pertumbuhan ekonomi.
OJK Dorong Kontribusi Industri Jasa Keuangan Pada Program Pemerintah, Dialog Akhir Tahun OJK dengan Industri Jasa Keuangan
Wakil Ketua Dewan Komisioner OJK, Mirza Adityaswara mengapresiasi partisipasi para pelaku usaha jasa keuangan yang hadir dalam kegiatan ini dan telah memberikan gagasan serta masukan untuk terus memajukan industri jasa keuangan.
OJK: Integritas Merupakan Kunci Kemajuan Bangsa, Peringatan Hari Anti-Korupsi Sedunia Hakordia Tahun 2025
Peringatan Hari Anti-korupsi Sedunia (Hakordia) yang digelar di Kantor OJK Daerah Istimewa Yogyakarta, Senin (8/12) diselenggarakan secara hybrid diikuti oleh lebih dari 4.000 orang peserta
OJK: Integritas Merupakan Kunci Kemajuan Bangsa, Peringatan Hari Anti-Korupsi Sedunia Hakordia Tahun 2025
Ketua Dewan Audit OJK Sophia Wattimena dalam sambutannya menekankan pentingnya integritas untuk mengawal sektor jasa keuangan.
OJK Dorong Penguatan Literasi Keuangan Bagi Penyandang Disabilitas
Dalam kegiatan tersebut dilakukan juga Peluncuran Buku Pedoman Literasi Keuangan Bagi Penyandang Disabilitas dengan tema “Disabilitas Cerdas dan Sehat Finansial Menuju Indonesia Emas 2045".
OJK Dorong Penguatan Literasi Keuangan Bagi Penyandang Disabilitas
OJK menggelar kegiatan Edukasi Keuangan Hari Disabilitas Internasional (HDI) Tahun 2025 di Jakarta, Senin (8/12) dalam upaya meningkatkan literasi, inklusi keuangan dan pelindungan konsumen khususnya bagi masyarakat penyandang disabilitas.
OJK Dorong Penguatan Literasi Keuangan Bagi Penyandang Disabilitas
Kepala Eksekutif Pengawas PEPK OJK Friderica Widyasari Dewi OJK berkomitmen memberdayakan penyandang disabilitas melalui literasi, inklusi dan pelindungan konsumen yang komprehensif agar mendapat kesempatan yang setara dan tidak tertinggal.
OJK Dorong Penguatan Literasi Keuangan Bagi Penyandang Disabilitas
Kegiatan Edukasi Keuangan Hari Disabilitas Internasional (HDI) Tahun 2025 dihadiri oleh 500 peserta yang terdiri dari 300 penyandang disabilitas dan 200 pendamping.
Penyerahan Tersangka Perkara Tindak Pidana Penggelapan Premi Asuransi Pada Perusahaan Pialang Asuransi
OJK telah menyelesaikan penyidikan perkara tindak pidana perasuransian berupa penggelapan premi asuransi yang dilakukan oleh pimpinan perusahaan pialang asuransi PT Bintang Jasa Selaras Insurance Broker.
OJK dan OECD Sepakat Kembangkan Transformasi Keuangan Digital Bertanggung Jawab, Gelar Asia Roundtable on Digital Finance 2025
OJK bersama OECD menggelar OECD Asia Roundtable on Digital Finance 2025, di Bali, Senin (1/12).
OJK Dorong Transformasi Keuangan Digital yang Aman Adaptif dan Inklusif
OJK menegaskan komitmennya dalam memperkuat tata kelola dan inovasi keuangan digital yang bertanggung jawab melalui pengembangan kerangka tokenisasi aset yang adaptif dan inklusif.
OJK dan OECD Sepakat Kembangkan Transformasi Keuangan Digital Bertanggung Jawab, Gelar Asia Roundtable on Digital Finance 2025
OJK bersama Organization for Economic Co-operation and Development (OECD) sepakat mengembangkan transformasi dan inovasi keuangan digital yang bertanggung jawab sejalan dengan upaya menjaga stabilitas sistem keuangan dan memperkuat pelindungan konsumen.
OJK Dorong Transformasi Keuangan Digital yang Aman Adaptif dan Inklusif
Topik diskusi hari kedua OECD Asia Roundtable on Digital Finance 2025 mencakup lanskap baru keuangan digital Asia khususnya pada pemanfaatan Distributed Ledger Technology (DLT), tokenisasi, dan mata uang digital bank sentral (CBDC), Bali, Selasa (2/12).
OJK Kembali Gelar Apresiasi Media Massa 2025
Ketua Dewan Komisioner OJK Mahendra Siregar menyampaikan apresiasi dan penghargaan kepada media massa atas peran dan kontribusinya dalam menyebarluaskan pemberitaan demi menjaga stabilitas sektor jasa keuangan dan melindungi masyarakat.
OJK Kembali Gelar Apresiasi Media Massa 2025
OJK kembali menggelar acara Apresiasi Media Massa 2025 untuk memberikan penghargaan terhadap media massa yang berperan besar mengomunikasikan program dan kebijakan OJK sebagai otoritas di sektor jasa keuangan, di Jakarta, Selasa (2/12).
OJK Kembali Gelar Apresiasi Media Massa 2025
Kepala Eksekutif Pengawas PEPK OJK Friderica Widyasari Dewi menyampaikan bahwa media massa memiliki peran penting dan strategis dalam mendukung pertumbuhan industri jasa keuangan dan pelindungan konsumen.